Sabtu, 30 Agustus 2014

Tayangan Televisi adalah Kebohongan


Dengan ditolaknya permohonan Prabowo-Hatta oleh Mahkamah Konstitusi kini Jokowi dan Jusuf Kalla resmi menjadi Presiden dan Wakil Presiden terpilih periode 2015-2020. Ketika masa kampanye berlangsung dua kubu giat berkampanye melalui media atau langsung turun ke lapangan. Baik itu kampanye melalui televisi maupun blusukan.
Namun ketika aku melihat stasiun televisi yang berbeda, stasiun TV satu sama lain jelas sekali terlihat berbeda. Yang satu mendukung capres cawapres Prabowo-Hatta dengan menjelekan capres dan cawapres lain dan program TV yang satunya lagi mendukung capres cawapres Jokowi-JK dan menjelekan sebaliknya.
Kalau aku analisis pemilik masing-masing acara televisi adalah orang yang bercokol dibidang politik

Kamis, 28 Agustus 2014

ISIS SEBAGAI FITNAH TERHADAP ISLAM


Fenomena ISIS kian marak dibicarakan di dunia. Baik di dunia maupun di Indonesia. Terlebih lagi dengan masuknya ISIS ke Indonesia membuat semua kalangan menaruh pandangan dan perhatiannya terhadap fenomena tersebut.
Jika saya telusuri ISIS di media Internet. Saya cari di website Wikipedia bahwasannya ISIS ini sebuah organisasi yang sudah mapan secara politik dan ekonomi serta anggotanya sudah dilengkapi persenjataan yang bisa dibilang cukup mumpuni. Tujuan dari ISIS tersebut adalah menciptakan negara islam berdasarkan system khilafah sesuai dengan namanya Islamic State Irak and Suriah. Tapi informasi yang saya dapat dari Wikipedia dan beberapa media internet bahwasannya untuk mendapatkan dana didapat dengan hasil merampok sebuah bank. Saya pikir itu jelas bertentangan dengan nilai-nilai yang ada pada Islam.
Tapi bukan itu yang jadi pokok permasalahannya. Permasalahannya adalah bahwa dengan munculnya

Senin, 25 Agustus 2014

Aku Mengenal Islam Setelah Aku Berumur 20 Tahun


Aku lahir dalam lingkungan keluarga Islam. Aku banyak mendapat berbagai ilmu tentang Islam melalui bapak dan ibuku, namun setelah umurku menginjak 7 tahun aku dimasukan ke sekolah Islam yang ketika itu disebut dengan istilah TPA (Taman Pendidikan Al-Quran). Tapi hal itu tidak berjalan lama.  Karena mungkin pada saat itu, aku masih kecil dan yang hanya ada dalam otaku hanya bermain dan bermain.
Sebenarnya pemahaman Islam yang kudapat dari sekolah TPA dan berbagai tempat lainnya tidak